Home » » Membuat Slideshow di blogspot

Membuat Slideshow di blogspot

Written By Unknown on 2012/07/15 | 04.02



 Slide Gambar adalah gambar yang bergerak di blog, seperti punya yahoo tuh. Kali ini saya akan membahas bagaimana cara gampang untuk membuat slide tersebut. Sebenarnya banyak sekali keuntungan yang kita dapat, seperti; viewer meningkat, mempercantik blog kita, sebagai navigator juga.

Banyak di luar sana cara untuk membuatnya dengan menggunakan kode yang njlimet. Namun kali ini, saya akan memberi tahu cara yang mudah bin gampang. Layanan ini sudah disediakan oleh Blogger sendiri, sehingga anda tidak usah pusing otak-atik kode lagi.

Untuk posisinya silahkan sesuaikan dengan ukuran dan twmplate blog. Namun tetap saya sarankan untuk menaruhnya di tempat yang tidak terlalu bawah dari header.  Langsung saja, Ini dia caranya Membuat Slide Sederahana di Blog:


  • Klik draft.blogger.com
  • Pilih nama blog yang akan di beri Slide Show.
  • Masuk Tata Letak-Tambah Widget
  • Cari dan Klik 'Tampilan Slide'
  • Ubah sumber menjadi 'Lainnya'
  • Lalu isi URL Feed Blog. Sudah tau caranya? Kalau belum klik Cara Mengetahui URL Feed Blog.
  • Untuk yang lain silahkan sesuaikan kebutuhan.
  • Simpan.

Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar

 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. Provider Berita - All Rights Reserved
Template Created by Mas Template
Proudly powered by Blogger